5 stasiun Unik yang ada di pulau jawa
.
1. STASIUN LEBAK JERO
Dikutip dari wikipedia Stasiun lebak jero merupakan stasiun kelas 3 yang berada di Daop 2 BANDUNG. Stasiun ini memiliki 2 jalur, jalur 1 merupakan sepur belok, pada jalur satu hanya mampu menampung 5 kereta saja , jadi jika lebih dari itu maka akan masuk jalur terminus. Stasiun ini juga memiliki ketinggian +818m diatas permukaan laut. Cukup tinggi bukan??..
Stasiun yang terletak di pegunungan ini memiliki keunikan tersendiri yaitu bentuk jalurnya sendiri yang menyerupai curva S dimana membut kereta yang melaluinya membatasi kecepatannya, selain itu keunikan lainya adalah terlihat pada saat terjadi persilangan dimana kereta yang mengalah akan masuk jalur 1 dan mundur sampai jalur terminus, kemudian barula kereta lainnya dapat lewat dengan aman. Cukup merepotkan sih menurut saya, tapi disitulah letak keunikannya dan persilangan di stasiun ini menjadi fenomena yang langka yang juga diburu para railfans.
2. STASIUN CIPENDEUY
dikutip dari wikipedia
Stasiun cipendeuy merupakan stasiun kelas II yang berada di daop 2 bandung tepatnya di Cikarag, Malangbong, Garut.
Sekilas tak ada yang menarik dari stasiun yang memiliki 3 jalur ini dan bahkan tampak biasa saja seperti stasiun lainnya, namun keunikannya bukan terletak pada arsitektur nya melainkan pada kondisi geografisnya
Yap, pada sesudah dan sebelum stasiun cipendeuy ini merupakan karakteristik jalur yang curam dengan belokan dan tanjakan yang cukup curam, serta tingkat kemiringan tanah juga cukup tinggi. Hal ini membuat semua kereta api baik kelas ekonomi sampai eksekutif HARUS berhenti di stasiun ini untuk pengecekan Rem dan pengecekan kondisi rangkaian mengingat jalur yang akan dilalui bisa dikatakan berat.
Jadi distasiun ini tujuan utama kereta berhenti bukan untuk naik turun penumpang, melainkan untuk pengecekan kondisi rangkaian kereta
3. STASIUN / HALTE LEUWIGOONG
dikutip dari wikipedia
Halte leuwigoong merupakan stasiun kelas III yang lagi lagi terletak di DAOP 2 BANDUNG.
Dan memiliki kentinggian +617m diatas permukaan laut
Keunikan dari stasiun ini adalah hanya memiliki 1 jalur dan hanya melayani kereta lokal saja sedangkan kereta jarak jauh laluh lalang begitu saja melewati stasiun ini
4. STASIUN TUGU YOGYAKARTA
Stasiun tugu merupakan stasiun kelas I yang terletak di DAOP VI yogyakarta.
Keunikan dari stasiun ini terletak pada layout nya, mari kita lihat
Lihat kan??
Sepur lurus di stasiun ini malah berbelok yang membuat kereta yang beralan langsung di stasiun ini harus membatasi kecepatannya. Selain itu memiliki PJL unik yang tak biasa, yaitu PJL geser.
5. STASIUN SOLO JEBRES
Terletak di purwodiningratan, jebres, Surakarta , Stasiun ini merupakan stasiun kelas 1 dengan ketinggan+97mdpl
Meunikan dari stasiun ini terketak pada bangunan utamanya yang menyerupai istana.
Nah itulah beberapa stasiun yang unik menurut saya, terimakasih telah membaca artikel yang penuh kekurangan ini,
Stasiun yang terletak di pegunungan ini memiliki keunikan tersendiri yaitu bentuk jalurnya sendiri yang menyerupai curva S dimana membut kereta yang melaluinya membatasi kecepatannya, selain itu keunikan lainya adalah terlihat pada saat terjadi persilangan dimana kereta yang mengalah akan masuk jalur 1 dan mundur sampai jalur terminus, kemudian barula kereta lainnya dapat lewat dengan aman. Cukup merepotkan sih menurut saya, tapi disitulah letak keunikannya dan persilangan di stasiun ini menjadi fenomena yang langka yang juga diburu para railfans.
2. STASIUN CIPENDEUY
dikutip dari wikipedia
Stasiun cipendeuy merupakan stasiun kelas II yang berada di daop 2 bandung tepatnya di Cikarag, Malangbong, Garut.
Sekilas tak ada yang menarik dari stasiun yang memiliki 3 jalur ini dan bahkan tampak biasa saja seperti stasiun lainnya, namun keunikannya bukan terletak pada arsitektur nya melainkan pada kondisi geografisnya
Yap, pada sesudah dan sebelum stasiun cipendeuy ini merupakan karakteristik jalur yang curam dengan belokan dan tanjakan yang cukup curam, serta tingkat kemiringan tanah juga cukup tinggi. Hal ini membuat semua kereta api baik kelas ekonomi sampai eksekutif HARUS berhenti di stasiun ini untuk pengecekan Rem dan pengecekan kondisi rangkaian mengingat jalur yang akan dilalui bisa dikatakan berat.
Jadi distasiun ini tujuan utama kereta berhenti bukan untuk naik turun penumpang, melainkan untuk pengecekan kondisi rangkaian kereta
3. STASIUN / HALTE LEUWIGOONG
picture by: pinterest.com |
dikutip dari wikipedia
Halte leuwigoong merupakan stasiun kelas III yang lagi lagi terletak di DAOP 2 BANDUNG.
Dan memiliki kentinggian +617m diatas permukaan laut
Keunikan dari stasiun ini adalah hanya memiliki 1 jalur dan hanya melayani kereta lokal saja sedangkan kereta jarak jauh laluh lalang begitu saja melewati stasiun ini
4. STASIUN TUGU YOGYAKARTA
Stasiun tugu merupakan stasiun kelas I yang terletak di DAOP VI yogyakarta.
Keunikan dari stasiun ini terletak pada layout nya, mari kita lihat
picture by: Wikipedia.com |
Lihat kan??
Sepur lurus di stasiun ini malah berbelok yang membuat kereta yang beralan langsung di stasiun ini harus membatasi kecepatannya. Selain itu memiliki PJL unik yang tak biasa, yaitu PJL geser.
5. STASIUN SOLO JEBRES
picture by: upload.wikimedia.org |
Terletak di purwodiningratan, jebres, Surakarta , Stasiun ini merupakan stasiun kelas 1 dengan ketinggan+97mdpl
Meunikan dari stasiun ini terketak pada bangunan utamanya yang menyerupai istana.
Nah itulah beberapa stasiun yang unik menurut saya, terimakasih telah membaca artikel yang penuh kekurangan ini,
Tidak ada komentar: